EFISIENSI

"Upaya yang terorganisasi akan menghasilkan lebih banyak
kerja dan dengan kualitas yang lebih baik dibanding bila
tak ada organisasi."
(Sidney Newton Bremer)

Jika tidak ada jenderal maka para prajurit akan bertindak sendiri-sendiri, sesuai dengan pikirannya masing-masing. Tentu tindakan itu bisa kontra produktif, bahkan saling bentrok di antara berbagai kelompok. Pentingnya pengaturan adalah agar tercapai efisiensi dalam mencapai tujuan. Setiap orang berperan sesuai dengan posisinya. Tentu penempatan itu disesuaikan dengan minat dan sikap yang dipersyaratkan.

Popular Posts